Tag: MAHASISWA

  • Mengisi Libur Kuliah, Al Banna Gelar Takhassus Al-Qur’an

    Mengisi Libur Kuliah, Al Banna Gelar Takhassus Al-Qur’an

    Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Al Banna Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menggelar acara Takhassus Al-Qur’an 2023 dengan tema “Keren itu? Kuliah Jalan, Al-Qur’an Gak Ketinggalan”. Acara yang seharusnya rutin dilaksanakan tiap tahunnya ini sempat tertunda selama 3 tahun terakhir dikarenakan pandemi Covid-19. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan minat dalam mendalami Tahfidz Qur’an.”Tujuan terselenggarakannya acara ini agar…

  • Illogical UKM BS ke-11 Bawakan Tema Highschool

    Illogical UKM BS ke-11 Bawakan Tema Highschool

    Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Bidang Seni (BS) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) melakukan perayaan ulang tahun yang ke-11 di Gedung Serba Guna (GSG) Polinela, Jumat, 4 Agustus 2023. Kegiatan ini mengambil tema Illogical “High School end Story” para anggota memakai dresscode Sekolah Menengah Atas (SMA) yaitu putih abu abu. Acara yang meriah ini dihadiri oleh Agung…

  • Waspada Antisipasi Penipuan di Grup WhatsApp Mahasiswa Polinela

    Waspada Antisipasi Penipuan di Grup WhatsApp Mahasiswa Polinela

    Kamis, 03 Agustus 2023, telah terjadi kembali modus penipuan dengan mengatasnamakan Mahasiswa Politeknik Negeri Lampung (Polinela) di beberapa grup WhatsApp (WA) Mahasiswa Polinela. Pada pukul 07.50 WIB, pesan penipuan tersebut menyebar dengan alasan seseorang sedang sakit dan tidak memiliki uang untuk membeli makanan, oleh karenanya ia meminta sejumlah uang. Yoga Anugrah, salah satu anggota grup…

  • Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Wirausaha Melalui PMW

    Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Wirausaha Melalui PMW

    Selasa, 1 Agustus 2023, Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) yang diselenggarakan di Gedung Serba Guna (GSG) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) ini merupakan sebuah Program Kerja (Progja) Unit Pelayanan Akademik (UPA) Pengembangan Karier dan Kewirausahaan atau Centre for Career and Entrepreneurship Development (CCED). Acara yang berlangsung selama 3 hari dibuka oleh Wakil Direktur (Wadir) III Bidang Kemahasiswaan,…

  • Polinela Jadi Tuan Rumah Cabang Olahraga Badminton POMPROV Lampung

    Polinela Jadi Tuan Rumah Cabang Olahraga Badminton POMPROV Lampung

    Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menjadi tuan rumah dalam kegiatan Pekan Olahraga Mahasiswa Provinsi (POMPROV) Lampung cabang perlombaan badminton yang berlangsung sejak 29 sampai 30 Juli 2023. Kegiatan yang mengusung tema “Be The Best, Be The Champions” ini merupakan ajang tahunan yang diikuti oleh sejumlah Universitas di Provinsi Lampung. Selain cabang perlombaan badminton, juga ada cabang…

  • Tingkatkan Kemampuan Bahasa Inggris, EC Gelar TOEIC

    Tingkatkan Kemampuan Bahasa Inggris, EC Gelar TOEIC

    Sabtu, 29 Juli 2023, Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) English Club (EC) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) kembali mengadakan Test of English for International Communication (TOEIC) dengan tema “Improve Your English Skills and Get Top Score“. Acara ini dihadiri oleh Mahasiswa Polinela dan khalayak umum yang ingin mengukur kemampuan berbahasa Inggris mereka serta memahami pentingnya TOEIC di…

  • D3 Produksi Ternak Adakan KBSM Guna Pencegahan Penyakit Hewan Ternak

    D3 Produksi Ternak Adakan KBSM Guna Pencegahan Penyakit Hewan Ternak

    Sabtu, 29 Juli 2023, Program Studi (Prodi) D3 Produksi Ternak mengadakan Kemah Bakti Sosial Mahasiswa (KBSM) di Braja Harjosari, Lampung Timur. Kegiatan ini mengusung tema “Mengenal serta Pencegahan Awal Penyakit Antraks dan I.SD pada Hewan Ternak” dimana kegiatan ini mendiskusikan dengan masyarakat desa tentang sanitasi kandang, vaksinasi dan pemberian obat cacing kepada hewan ternak serta…

  • Kajian Jalatsah, Al Banna Sikapi Virus Merah Jambu

    Kajian Jalatsah, Al Banna Sikapi Virus Merah Jambu

    Sabtu, 22 Juli 2023, Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Al Banna Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menggelar Kajian Jalatsah dengan mengusung tema “Menyikapi Virus Merah Jambu Pada Remaja Masa Kini”. Kajian yang menghadirkan pemateri Ayunani A.Md ini digelar di Masjid Al Banna Polinela pukul 07.00 WIB sampai dengan 10.30 WIB. Kegiatan yang dikhususkan untuk akhwat ini dihadiri…

  • Penutupan BMQ Kloter 2

    Penutupan BMQ Kloter 2

    Minggu, 16 Juli 2023 tengah berlangsung Self Development & Closing Bimbingan Membaca Al-Qur’an (BMQ) kloter 2 dengan tema “Spirit untuk Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan Kaum Muda di Era Globalisasi” di Masjid Al-Banna Politeknik Negeri Lampung (Polinela) pukul 07.00 hingga 11.00 WIB. Kegiatan ini digelar dari program BMQ yang telah berlangsung selama 1 semester.Kegiatan ini merupakan…

  • Prodi Polinela Kembali Melakukan Upgrading

    Prodi Polinela Kembali Melakukan Upgrading

    Jumat, 14 Juli 2023 Program Studi (Prodi) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) kembali melakukan peningkatan prodi dari Diploma 3 (D3) menjadi Sarjana Terapan. Prodi tersebut meliputi Prodi Produksi Ternak (Proter) menjadi Prodi Agribisnis Ternak (AGBT) dan Prodi Produksi Tanaman Pangan (PTP) menjadi Prodi Teknologi Produksi Tanaman Pangan (TPTP). Alasan di balik peningkatan ini didasarkan pada tren…