Tag: ramadhan
-

Lamberta Percussion, Penampilan Karya Seni dari Barang Bekas
Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Bidang Seni (BS) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) turut memeriahkan Ramadhan Fest Polinela 2025 dengan menampilkan karya seni Lamberta Percussion pada Rabu, 12 Maret 2025. Grup ini menghadirkan pertunjukan musik perkusi yang menggunakan barang bekas sebagai alat musik. Acara ini berlangsung di belakang Gedung Serba Guna (GSG) Polinela. Penampilan UKM BS bertujuan…
-

Pilihan Ngabuburit Asyik Di Bulan Ramadhan
1.Berburu Takjil Pilihan yang bisa kamu lakukan sambil menunggu waktu berbuka puasa, yaitu berburu takjil. Beraneka ragam takjil biasa dihidangkan sebagai menu pembuka pada saat puasa, dari gorengan, es hingga jajanan lainnya seringkali dijumpai di pedagang kaki lima yang berjualan dadakan pada saat ramadan. Nah, untuk Teman Sukma bisa banget loh ngabuburit beli takjil di…
-

Buka Jam Tertentu, Gerbang Belakang Polinela Bisa Dilalui
Gerbang yang terletak di area belakang Politeknik Negeri Lampung (Polinela) merupakan akses menuju jalan Jl. Sebiay, Hajimena, Natar, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung. Gerbang ini sudah dibuka kembali sebelum pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) tahun 2022, meskipun begitu masih banyak Sivitas Akademika yang belum mengetahui sehingga menimbulkan banyak pertanyaan terkait waktu gerbang dibuka. Dibuka dari hari Senin…
-

Tingkatkan Tilawah Al-Quran Melalui Safari Dakwah Spesial Ramadhan
Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Al-Banna Politeknik Negeri Lampung (Polinela) gelar Safari Dakwah Palestina Spesial Ramadhan yang bertema “Bangkit Bersama Al-Qur’an.” Acara ini berlangsung di Gedung Serba Guna (GSG) Polinela, pada pukul 07.00 WIB- 12.00 WIB Sabtu, 23 April 2022. Acara Safari Dakwah ini diisi oleh Syekh Muhammad Mighari sebagai pemateri berasal dari negeri Palestina dan…
-

8 Tips untuk Mahasiswa Saat Puasa di Bulan Ramadhan
Bulan Ramadhan adalah bulan suci yang sangat dinanti-nantikan bagi seluruh umat muslim di dunia. Namun, pada saat berpuasa terkadang kamu akan merasa malas untuk beraktivitas, tak terkecuali ketika berangkat dan mengerjakan tugas-tugas kuliah. Padahal, bulan puasa bukan menjadi halangan untuk berkegiatan atau beraktivitas. Nah, untuk menghindari malas dan lemas saat bulan puasa, tetapi kamu harus…