Tag: PRODI

  • Prodi Perhotelan Lakukan Praktikum Housekeeping di Area Kampus

    Prodi Perhotelan Lakukan Praktikum Housekeeping di Area Kampus

    Jurusan Ekonomi dan Bisnis (Ekbis) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) mempunyai salah satu Program Studi (Prodi) yang bergerak di bidang Pengelolaan Perhotelan. Prodi ini telah beroperasi selama dua tahun terakhir dan memiliki berbagai praktikum, termasuk housekeeping di area kampus yang mencakup Gedung Kuliah Bersama (GKB), Ki Hadjar Dewantara (KHD), Melati, dan Pusat Pelayanan Akademik (PPA). Praktikum…

  • Event Fixer Adakan Public Speaking Training

    Event Fixer Adakan Public Speaking Training

    Event Fixer merupakan Proyek Usaha Mandiri Mahasiswa Program Studi (Prodi) Perjalanan Wisata (PW) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) yang bergerak di bidang jasa penyelenggara event (mice). Event yang diselenggarakan berupa pelatihan public speaking dengan tema “Improve Your Skill Communication and Show Your Passion” mulai dari Sabtu, 27-28 Mei 2023 di Muara Space Coffee and Space by…

  • Meningkatkan Kualitas Prodi Peternakan Melalui ETC

    Meningkatkan Kualitas Prodi Peternakan Melalui ETC

    Politeknik Negeri Lampung (Polinela) melaksanakan kegiatan launching program magang mahasiswa “Enterpreneur Training Center” (ETC) yang bekerjasama dengan PT. Charoen Pokhpand Indonesia.  Kegiatan ini bertema “Stadium General Broiler Closed House System” di Gedung Serba Guna (GSG) Polinela pada Rabu, 15 Maret 2023. Acara ini berlangsung mulai pukul 09.00 WIB sampai dengan selesai. Kegiatan ini merupakan kerjasama…

  • Polinela Dirikan Laboratorium Perhotelan Terpadu

    Polinela Dirikan Laboratorium Perhotelan Terpadu

    Program Studi (Prodi) D4 Pengelolaan Perhotelan Politeknik Negeri Lampung (Polinela) yang tergolong Prodi baru mendirikan Laboratorium Perhotelan Terpadu bertaraf Hotel Bintang 4 di Lantai G atau Ground Floor Gedung Pusat Pelayanan Akademik (PPA) Polinela. Launching berlangsung pada Selasa, 07 Februari 2023 dan secara resmi dibuka oleh Direktur Polinela. Laboratorium ini merupakan salah satu penunjang praktik…

  • Prodi Pengelolaan Perhotelan Gelar Lokakarya Kurikulum

    Prodi Pengelolaan Perhotelan Gelar Lokakarya Kurikulum

    Kamis, 24 Februari 2022 Program Studi (Prodi) Sarjana Terapan (D4) Pengelolaan Perhotelan Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menggelar Lokakarya Kurikulum di Ruang Sidang Utama Polinela. Kegiatan ini dihadiri oleh Direktur Polinela, Ketua Program Studi (Kaprodi), Industri Perhotelan, Kepala Dinas Pariwisata, dan beberapa Kepala Sekolah SMK yang berada di Bandar Lampung. Prodi Pengelolaan Perhotelan merupakan prodi ke-7…