Tag: SATGAS
-

Aksi Peringati IWD Sempat Dibubarkan Satgas Covid-19
Komunitas Wanita Berdikari melaksan akan seruan aksi International Women’s Day 2021, di bunderan Tugu Adipura Bandar Lampung pada pukul 17.26 WIB Senin (8/3/21). Aksi yang diselenggarakan oleh Komite Revolusi Pendidikan Indonesia distrik Lampung ini, dilaksanakan dalam rangka memperingati Internasional Women’s Day (IWD). Adapun aksi yang bertujuan melakukan pencerdasan kepada masyarakat ini, merupakan kelanjutan dari kegiatan…