Tag: PMK
-

Peringati Hari Kebangkitan Yesus Kristus, PMK Polinela Adakan Paskah
Sabtu, 20 April 2024, Persekutuan Mahasiswa Kristen (PMK) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menyelenggarakan acara Paskah dengan tema “Greatest Love” di Gedung Kenanga Bawah (QB) Polinela. Acara ini berlangsung secara khidmat, di mulai dengan melakukan ibadah, diikuti oleh perayaan, dan permainan yang telah disiapkan oleh panitia PMK Polinela. Tujuan acara ini adalah untuk memperingati hari kebangkitan…