Tag: INDUSTRI

  • Prodi Pengelolaan Perhotelan Gelar Lokakarya Kurikulum

    Prodi Pengelolaan Perhotelan Gelar Lokakarya Kurikulum

    Kamis, 24 Februari 2022 Program Studi (Prodi) Sarjana Terapan (D4) Pengelolaan Perhotelan Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menggelar Lokakarya Kurikulum di Ruang Sidang Utama Polinela. Kegiatan ini dihadiri oleh Direktur Polinela, Ketua Program Studi (Kaprodi), Industri Perhotelan, Kepala Dinas Pariwisata, dan beberapa Kepala Sekolah SMK yang berada di Bandar Lampung. Prodi Pengelolaan Perhotelan merupakan prodi ke-7…